3 = Konjungsi Bulan - Merkurius bisa disaksikan mulai pukul 04.30 - 05.00 waktu setempat arah timur.
3 = Oposisi Saturnus
Saturnus menjadi planet terjauh yang masih mudah terlihat secara langsung. Terlebih jika sedang oposisi seperti hari ini. Saturnus akan terlihat sepanjang malam sebagai bintang putih terang di arah yang berseberangan dengan Matahari. Terang maksimum Saturnus mencapai magnitudo 0 atau masih jauh lebih redup dari Jupiter dan Mars. Sebenarnya ini sangat wajar karena jarak Saturnus pun sangat jauh dibanding Mars dan Jupiter. Dengan bantuan teleskop, Saturnus akan terlihat lebih cantik dengan cincin tebal yang melingkarinya.
5 = Ijtimak penentuan Awal Ramadhan 1 Ramadhan 1437 H
10 = Konjungsi Bulan Regulus bisa disaksikan mulai pukul 18.00 - 22.30 waktu setempat
11 = Konjungsi Bulan - Jupiter bisa disaksikan mulai pukul 18.00 - 23.30 waktu setempat
15 = Konjungsi Bulan - Spica bisa disaksikan mulai pukul 18.00 - 02.00 waktu setempat.
18 = Konjungsi Bulan - Mars bisa disaksikan mulai pukul 18.00 - 03.30 waktu setempat.
19 = Konjungsi Bulan - Saturnus bisa disaksikan mulai pukul 18.00 - 04.30 waktu setempat.
20 = Fase Bulan Purnama
20 = Summer Equinox
Titik balik musim panas bagi masyarakat di Belahan Bumi Utara dan titik balik musim dingin bagi penduduk di Bumi Belahan Selatan. Selain itu, bagi penduduk di belahan selatan, ini merupakan malam terpanjang dan bagi mereka yang berada di utara, ini adalah siang terpanjang. Di Indonesia perubahan ini tidak terlalu berasa namun jika kalian amati Matahari dibulan-bulan ini agak condong kearah Utara.
PENMPAKAN PLANET - PLANET:
- MERKURIUS, pukul 04.30 - 05.00 arah timur mag.semu (0,9)
- MARS, pukul 18.00 - 03.30 arah timur-barat mag.semu (-1,5)
- JUPITER, pukul 18.00 - 23.30 arah barat mag.semu (-1,5)
- SATURNUS, pukul 18.00 - 05.00 arah timur-barat mag.semu (0,2)
Ket:
Semakin kecil bilai magnitudo semu maka semakin terang penampakan planet.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar